Skip to main content

Aksi Heroik Babinsa - Bhabinkamtibmas di Kendari Tangkap Jambret yang Kabur ke Hutan, Pakai Teknik Penjejakan

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Dua personel TNI - Polri di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara menunjukkan aksi heroiknya dengan berhasil menangkap pelaku jambret. Peristiwa itu terjadi pada Kamis, 15 Agustus 2024.

Sersan Dua (Serda) Harmin dan Ajun Inspektur Polisi Dua (Aipda) Hasbi Assidiq menangkap seorang pelaku jambret yang melarikan diri ke hutan di Kelurahan Padaleu, Kecamatan Kambu, Kota Kendari.

Kapolri Naikkan Pangkat 17 Pati - Pamen, Termasuk Kapolda Sultra

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA -- Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Tenggara (Sultra) Brigjen Pol Dwi Irianto resmi naik pangkat bintang dua menjadi Inspektur Jenderal Polisi (Irjen Pol).

Dwi Irianto naik pangkat bersama 17 Perwira Tinggi (Pati) dan Perwira Menengah (Pamen).

Kenaikan pangkat tersebut berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 38/POLRI/2024 tertanggal 20 Mei 2024.

TNI - Polri Siap Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali

HALUANRAKYAT.com, BALI -- Personel TNI dan Polri menggelar apel gelar pasukan terkait pengamanan event Konfrensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024. Apel gelar pasukan digelar di Lapangan Niti Mandala Renon hari ini, Rabu (15/5/2024).

Kabaharkam Polri Komjen Pol Fadil Imran selaku Kepala Operasi Puri Agung 2024 mengatakan, apel gelar pasukan kali ini untuk memastikan kesiapan personel TNI Polri dalam mengamankan WWF.

Polri Apresiasi Peran Media Sukseskan Agenda Nasional

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Divisi Humas Polri menggelar acara buka bersama dengan pemimpin redaksi (Pemred) di kawasan Jakarta Selatan, Rabu (27/3/2024).

Pada kesempatan itu, Kadiv Humas Polri Irjen Sandi Nugroho mengucapkan terima kasih atas peran media massa atas pemberitaan positif terkait dengan pengamanan agenda-agenda nasional dan internasional.

Polri Buka Hotline Khusus Terkait Penerimaan Anggota Baru 2024

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA -- Asisten Staf Bidang Sumber Daya Manusia (As-SDM) Polri Irjen Dedi Prasetyo menyebut lewat Hotline itu masyarakat bisa mengakses seluruh informasi seputar penerimaan anggota Polri.

"Mulai dari apa saja yang menjadi syarat penerimaan, jadwal penerimaan, sampai pengaduan terkait proses penerimaan anggota Polri ini," ujarnya dalam keterangan tertulis, Selasa (26/3).

Dedi menjelaskan Hotline Rim Polri tersebut bisa diakses masyarakat melalui nomor 1500 598 dan 021 8060 2198 yang langsung terhubung dengan petugas dari SDM Polri.

Asisten SDM Kapolri Pimpin Penghiburan Penyintas Banjir Demak

HALUANRAKYAT.com, DEMAK - Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia (As-SDM), Irjen Pol Dedi Prasetyo mengunjungi warga yang terdampak banjir Demak, Sabtu (23/3/2024).

Dedi didampingi Kadiv Humas Irjen Pol Sandi Nugroho, Kapusdokkes Irjen Pol Asep Hendradiana dan Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi menyambangi lokasi pengungsi di SDN Ngaluran, Kecamatan Karanganyar, Demak, Jawa Tengah. Di lokasi tersebut juga dijadikan Posko Kesehatan dan Trauma Healing.

Subscribe to POLRI