Skip to main content

Sinergi untuk Negeri, Cara Telkomsel Akselerasikan Transformasi Digital BUMN dan UMKM

HALUANRAKYAT.com, KENDARI – Telkomsel berkomitmen untuk memperkuat ekosistem digital dengan secara konsisten terus membuka lebih banyak peluang bagi berbagai elemen bangsa dalam mengoptimalkan potensi melalui pemanfaatan teknologi digital terdepan yang tepat guna.

Dengan menggelar inisiatif kegiatan “Telkomsel Sinergi untuk Negeri”, yang berlangsung secara virtual selama 22 November – 31 Desember 2021.

Dinas Koperasi dan UMKM Sultra Bentuk Tim Pendamping KUR

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Guna meningkatkan angka kredit usaha rakyat (KUR), Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Sulawesi Tenggara (Sultra) membentuk pendamping KUR.

Hal ini dilakukan sesuai arahan dari Kementerian Koperasi dan UMKM kepada Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Sulawesi Tenggara.

Sekretaris Dinas Koperasi dan UMKM Sultra, Isnain Lakimi mengatakan proses pembentukan pendamping KUR sudah berjalan kurang lebih tiga bulan.

Pakai Dana Alokasi Khusus, Dinas Koperasi dan UMKM Sultra Kembangkan Daya Saing Pelaku Usaha

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Dinas Koperasi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) bersama Koperasi Usaha Rakyat (KUR) memberikan pelatihan peningkatan pemahaman dan pengetahuan perkoperasiaan serta kapasitas dan kompetisi SDM koperasi.

Kegiatan tersebut diselenggarakan melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) non fisik untuk Peningkatan Kapasitas Usaha Kecil dan Menengah (PK2UKM) tahun anggaran 2021, Selasa (3/11/2021).

Silaturahim dengan Ratusan Pelaku UMKM Kendari, Pangdam Janji Naikkan Angka Modal Usaha

HALUANRAKYAT.com, KENDARI
Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Andi Sumangerukka bersilaturahmi dengan ratusan pelaku UMKM di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, Rabu (18/11/2020) di Makorem 143/HO.

 

Siltaruhim dalam rangka memonitor perkembangan bantuan UMKM ini turut dihadiri oleh beberapa Asisten Pangdam, pejabat utama Korem 143 Halu Oleo dan Kodim 1417 Kendari, serta pihak Bank BNI sebagai penyalur bantuan modal UMKM.

Subscribe to UMKM