Skip to main content

Innalillah, Supir Taksi Online di Kendari Tewas Dianiaya Penumpang

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Seorang supir taksi online di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara meregang nyawa usai dianiaya oleh penumpangnya sendiri.

Peristiwa ini terjadi di Jalan Dr. Soetomo, Kelurahan Tobuuha, Kecamatan Puuwatu, Kota Kendari pada Rabu (24/7/2024) pagi.

Sumber Haluanrakyat.com di Polresta Kendari menyebut korban bernama Nawir (41), warga Jalan Usaha Tani, Kelurahan Purirano, Kecamatan Kendari, Kota Kendari.

Demi Keselamatan Penumpang, Polisi Tes Urine Supir di Terminal Baruga

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Dalam rangka Operasi Ketupat Anoa 2024, Tim Subsatgas Patroli Ditlantas Polda Sultra bersama Subsatgas Dokkes dan Subsatgas Narkoba menggelar tes urine bagi supir angkutan umum dan penumpang di Terminal Baruga, Kota Kendari, Senin, 8 April 2024.

AKP Richard, mewakili Kasubsatgas Dokkes menjelaskan, tes urine ini dilakukan untuk memastikan supir angkutan umum bebas dari penyalahgunaan narkotika. Hal ini penting untuk menjaga keselamatan penumpang dan pengunjung terminal.

Kronologi Penembakan oleh OTK di Jalan Trans Sulawesi Kolaka - Koltim

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Masyarakat khususnya pengguna jalan pada Sabtu (16/3/2024) malam digegerkan dengan adanya informasi peristiwa penembakan oleh orang tak dikenal (OTK) di Jalan Trans Sulawesi Ruas Kolaka - Kolaka Timur.

Seorang pengemudi truk ekspedisi mendatangi Mapolsek Lalolae, Kolaka Timur sekitar pukul 20.30 WITA untuk melaporkan kejadian penembakan oleh OTK.

Ratusan Anggota Persot Demo, Jalanan di Kota Kendari Macet

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Ratusan anggota Persatuan Sopir Truk (Persot) Sulawesi Tenggara melakukan aksi unjuk rasa memprotes sulitnya mendapatkan bahan bakar minyak (BBM) jenis solar bersubsidi, Senin (1/8/2022).

Mereka berunjuk rasa dengan membawa truk-truknya berkonvoi keliling Kota Kendari. Akibatnya, arus lalu lintas di sepanjang jalan yang mereka lalui menjadi macet.

Puluhan Supir Truk di Kendari Demo dan Blokir Jalan, Protes Aturan ODOL

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Puluhan supir truk melakukan aksi demonstrasi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Tenggara, Kamis (17/2/2022).

Selain berasal dari dalam Kota Kendari, para supir truk ini juga ada yang datang dari Konawe Selatan seperti Poasana, Wawatu, Boroboro, Ranomeeto, dan Unaaha.

Kehadiran mereka di gedung rakyat untuk menyuarakan protes atas pengambil kebijakan oleh Tim Terpadu penyelenggara Over Dimension Over Loading (ODOL).

Subscribe to Supir