Skip to main content

Beri Warning ke Pelaku Pembakaran di Kapoiala, Kapolres Konawe: Saya akan Sikat Habis

HALUANRAKYAT.com, KONAWE - Pasca penyerangan dan pembakaran sejumlah rumah warga di Desa Kapoiala Baru, Kecamatan Kapoiala, Kabupaten Konawe, polisi mengeluarkan peringatan keras kepada para pelaku.

Kapolres Konawe, AKBP Wasis Santoso memberi atensi khusus terhadap kasus ini. Ia berjanji akan menindak tegas para pelaku yang telah sangat meresahkan ini.

"Saya akan sikat habis para pelaku, karena itu adalah tindak pidana," tegas Wasis.

Kapolres juga mengimbau agar para pelaku sebaiknya segera menyerahkan diri.

Kronologi Bentrok di Konawe yang Berujung Pembakaran Rumah dan Kendaraan

HALUANRAKYAT.com, KONAWE - Bentrok kelompok pemuda pecah di Desa Kapoiala Baru, Kecamatan Kapoiala, Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara pada Ahad (4/7/2021).

Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Konawe, AKBP Wasis Santoso menjelaskan runutan atau kronologi kejadian itu.

"Pada jam 14.30 WITA, bertempat di Desa Kapoiala Baru telah terjadi pembakaran rumah yang dilakukan oleh kelompok pemuda yang berjumlah sekitar 200 orang," ujar Kapolres.

Awalnya, kata Kapolres, pada jam 12.00 WITA, massa berkumpul di Desa Paku,

Warga di Muna Bersih-bersih Lingkungan Jelang HUT Kabupaten ke-62

HALUANRAKYAT.com, MUNA - Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Muna yang ke-62 pada tanggal 4 Juli nanti, masyarakat Kelurahan Watopute, Kabupaten Muna melakukan kegiatan bersih-bersih lingkungan.

Dipimpin oleh Lurah Watopute, Laode Raesungku Hari, masyarakat mengadakan bersih-bersih pada Sabtu (3/7/2021) pagi. 

Lurah Watopute, Laode Raesungku Hari mengatakan kegiatan bersih-bersih bentuk wujud membatu program pemerintah peduli terhadap kebersihan. 

"Kerja bakti ini untuk menciptakan lingkungan

Pemkab Muna Buka Lowongan 427 Formasi CPNS dan P3K

HALUANRAKYAT.com, MUNA - Pemerintah Kabupaten Muna mengonfirmasi pembukaan lowongan calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (P3K) tahun anggaran 2021.

Formasi CPNS dan P3K Kabupaten Muna tahun anggaran 2021 adalah sebanyak 427 formasi dan akan diumumkan melalui situs web mik Badan Kepegawaian Nasional (BKN).

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Muna, Sukarman Loke mengatan link formasi CPNS dan P3K akan segara muncul di web BKN.

<
Subscribe to Daerah