Skip to main content

Mega Industri VDNIP Butuh 60 Ribu Tenaga Kerja, Masyarakat Sultra Harus Siap Berkompetisi

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - PT Virtue Dragon Nikel Industrial Park (VDNIP) kepada Dinas Transmigrasi dan Tenaga Kerja Provinsi Sultra mengungkapkan, bila pembangunan seluruh kontruksi perusahaan telah selesai maka akan dibutuhkan 60 ribu Tenaga Kerja Lokal (TKL) untuk bekerja di kawasan mega industri Morosi, Konawe.

Hal tersebut tentu akan menjadi angin segar bagi masyarakat Sultra yang membutuhkan lapangan pekerjaan dan berminat menjadi bagian dari PT VDNIP.

Cara Jitu XL Axiata Tingkatkan Kelancaran Layanan Internet

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Operator telekomunikasi nasional, XL Axiata meningkatkan efisiensi kapasitas jaringan dengan memanfaatkan teknologi Cisco Ultra Traffic Optimization (CUTO). Cara ini dilakukan agar layanan internet XL Axiata lebih lancar lagi dari sebelumnya.

Bekerjasama dengan Cisco, XL Axiata menerapkan teknologi tersebut pada jaringan 4G LTE di sejumlah area dengan tingkat kepadatan trafik data yang tinggi. Di 2022, operator seluler ini akan memperluas adopsi teknologi CUTO.

Gemilang Kinerja Pasar Modal Sultra di 2021, Investor Bertambah Lebih Tujuh Ribu Orang

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Kinerja Pasar Modal di Sulawesi Tenggara sepanjang tahun 2021 terbilang sangat baik. Hal ini ditunjukkan dengan meningkatnya jumlah investor dan nilai transaksi jual beli saham.

Menurut, Pelaksana Harian Kepala Kantor Perwakilan Bursa Efek Indonesia Sulawesi Tenggara, Ricky, sepanjang tahun 2021 terdapat penambahan investor sebanyak 7.218 investor saham baru yang berasal dari Provinsi Sulawesi Tenggara.

VDNI Turut Majukan Daerah karena Utamakan Pekerja Lokal

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Kehadiran PT Virtue Dragon Nickel Industry (VDNI) dinilai berdampak positif terhadap kesejahteraan masyarakat Sulawesi Tenggara.

Selain itu dampak lain perusahaan raksasa tersebut memprioritaskan tenaga kerja lokal dalam proses rekrutmen karyawan.

Anggota komisi I DPRD Sultra Nurlin Surunuddin mengatakan, sebagai perusahaan yang banyak menggunakan tenaga kerja PT VDNI sudah menulis persentase tenaga kerja lokal.

Telkomsel Upgrade Seluruh Layanan 3G ke 4G di 2022

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Mulai tahun 2022 ini, Telkomsel secara bertahap dan terukur melakukan peningkatan atau pengalihan (upgrade) layanan jaringan 3G ke 4G/LTE di seluruh wilayah Indonesia.

Hal ini sejalan dengan arahan pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) RI untuk pengkajian penghapusan layanan 3G dengan tetap mempertimbangkan kesiapan layanan 4G/LTE yang merata serta memperhatikan kepentingan masyarakat secara umum.

Kadin Sultra Siap Bermitra dengan BP Jamsostek

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Sulawesi Tenggara dengan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BP Jamsostek) menggelar pertemuan pada Rabu, 19 Januari 2022.

Pertemuan yang juga diikuti oleh beberapa asosiasi dagang dan industri anggota Kadin Sultra ini digelar dalam rangka menindaklanjuti Memorandum of Understanding (MoU) Kadin Sulawesi Tenggara dengan Badan BP Jamsostek pada Desember 2021 lalu.

Subscribe to Ekobis