Skip to main content

Pria di Konsel Masuki Masjid Lalu Bakar Al-Qur'an, Polisi Sebut Pelaku adalah ODGJ

HALUANRAKYAT.com, KONSEL - Seorang pria di Desa Tonduno, Kecamatan Ranomeeto, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel), Sulawesi Tenggara melakukan pembakaran terhadap kitab suci Al-Qur'an.

Peristiwa ini terjadi pada Sabtu, 16 April 2022 sekitar pukul 03.00 WITA di Masjid Fa'alla Khoir, Desa Tunduno, Kecamatan Ranomeeto, Kabupaten Konsel.

Informasi yang dihimpun media ini, pelaku pembakaran kitab suci Al-Qur'an ini bernama Abdul Hamid Pullo, berusia 50 tahun.

Resmi Ditetapkan, Besaran Zakat Fitrah di Mubar Tahun Ini Menurun

HALUANRAKYAT.com, MUBAR - Pemerintah Daerah Kabupaten Muna Barat (Mubar), Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) resmi menetapkan besaran zakat fitrah 1443 Hijriah.

Hal tersebut disampaikan langsung Kepala Bagian (Kabag) Kesejahteraan Rakyat (Kesra) La Karimu, Senin 11 April 2022.

Menurutnya, penetapan besaran zakat fitrah tahun ini berdasarkan harga lokal dan hasil pantauan Disperindag Mubar di sejumlah pasar di tiga wilayah besar  Mubar yakni Lawa raya, Tiworo Raya dan Kusambi raya.

Masa Jabatan Bupati Mubar akan Segera Berakhir, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

HALUANRAKYAT.com, MUNA BARAT - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Muna Barat (Mubar) menggelar rapat paripurna istimewa pengumuman akhir masa jabatan Bupati Muna Barat periode 2017-2022 yang akan berakhir pada 22 Mei mendatang.

Rapat Paripurna Istimewa ini dipimpin Ketua DPRD Kabupaten Muna Barat Waode Siti Sariani Ilaihi dan dihadiri oleh wakil ketua Uking Djassa dan Agung Darma, anggota DPRD, Bupati Achmad Lamani dan jajaran Forkompimda serta tamu undangan lainnya.

Subscribe to Daerah