Skip to main content

Kota Kendari Duduki Peringkat Ketiga Capaian MCP Nasional

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -  Pemerintah Kota Kendari menduduki peringkat ke-3 dalam capaian Monitoring Center for Prevention (MCP ) secara Nasional dengan skor 58,04%. 

Atas raihan tersebut, Wali Kota Kendari Sulkarnain Kadir mengapresiasi jajarannya sekaligus mengingatkan agar benar-benar menggambarkan kinerja Pemerintah Kota (Pemkot) Kendari. 

“Tentu kita apresiasi capaiannya, tetapi harus diingat bahwa ini adalah capaian sementara dan yang paling penting lagi subtansi capaiannya harus benar-benar menggambarkan kinerj

Kalah Sengketa di MA, Lapangan Golf Pemprov Sultra Kini Dipasangi Plang 

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Berdasarkan putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia nomor 196/PK/Pdt/2015, pihak ahli waris Sangga Kalenggo memenangkan gugatan atas tanah seluas 10,5 hektare yang disengketakan dengan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara. 

Lahan yang disengketakan itu merupakan bagian seperempat dari total sekitar 40 hektare lahan lapangan golf Sanggoleo Kendari.

Terkait putusan itu, Pengadilan Negeri Kendari telah menerbitkan Anmanning dengan nomor 20/Pen.Pdt.Anm/2009/PNKdi tanggal 17 Juni 2021. 

<

Satgas Covid-19 IDI Sultra Sediakan Layanan Konsultasi Gratis bagi Pasien Isoman

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Sulawesi Tenggara terus bergerak membantu masyarakat yang menderita Covid-19 dan sedang menjalani isolasi mandiri (isoman). 

Telah genap seminggu Satgas Covid-19 IDI Sulawesi Tenggara melaksanakan program isoman denga total 314 pasien telah melakukan konsultasi via hotline resmi yang dikelola mandiri oleh satgas yang diketuai oleh dokter Agus Purwo Hidayat. 

“Alhamdulillah kami melaksanakan program ini sesuai dengan disiplin keilmua

TNI - Polri di Kota Kendari Patroli Skala Besar Tegaskan PPKM Level 3 

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Sebanyak 120 personel gabungan TNI dan Polri dari Kodim 1417 Kendari dan Polres Kendari serta Brimobda Sultra melakukan patroli gabungan berskala besar di Kota Kendari pada Jumat (23/7/2021) malam. 

Menurut Kapolda Sulawesi Tenggara, Irjen Pol Yan Indrajaya, patroli skala besar ini untuk mendukung pemerintah dalam pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3 di Kota Kendari. 

"Selain itu, ini juga untuk mengantisipasi perkembangan situasi yang ada.

Subscribe to Metro