Skip to main content

Relawan Medis Berkah Sultra Inisiasi Layanan Kesehatan Gratis

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Menunjukkan komitmen dalam mendukung peningkatan kesehatan masyarakat, Relawan Medis Berkah Sulawesi Tenggara telah melaksanakan program layanan kesehatan gratis di 12 kabupaten/kota selama bulan Oktober 2024.

Program yang merupakan inisiatif mandiri para relawan medis ini mendapat sambutan antusias dari masyarakat.

Zainul Muhlisin, Ketua Relawan Medis Berkah Sulawesi Tenggara mengungkapkan, program ini akan terus diperluas hingga mencakup 17 kabupaten/kota di seluruh Sulawesi Tenggara.

Pendukung dan Simpatisan AR - Hugua Dirikan Rumah Juang BERKAH

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Pasangan calon (Paslon) Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) nomor urut 2 Andi Sumangerukka meresmikan langsung Rumah Juang BERKAH (Bersama Andi Sumangerukka dan Hugua) di bilangan Malik Raya, Kelurahan Korumba, Kecamatan Mandonga, Rabu (16/10/2024).

Peresmian Rumah Juang BERKAH sebagai bentuk semangat para pendukung bersama simpatisan untuk memenangkan Paslon Andi Sumangerukka dan Hugua sebagai pemimpin Bumi Anoa lima tahun ke depan.

Ramadhan Berkah, IMI Sultra Berbagi dengan Santri

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Pengurus Ikatan Motor Indonesia (IMI) Sulawesi Tenggara melakukan anjang sana ke pondok pesantren dalam rangka berbagi dengan para santri, Rabu (5/4/2023).

Pesantren yang dikunjungi adalah Yayasan Pondok Pesantren Tarbiyatul Qur’an Asga Darul Muttaqin di Jalan Lalongida Dalam, Kelurahan Puuwatu, Kecamatan Puuwatu, Kota Kendari.

Subscribe to Berkah