Skip to main content

Kadin Sultra - Bulog Gagas Ekosistem Rumah Pangan Kita di Tingkat Kecamatan

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Sulawesi Tenggara (Sultra) terus memperkuat ekonomi rakyat dengan menggagas pembentukan ekosistem ekonomi berbasis warga. Kali ini, KADIN Sultra berkolaborasi dengan Perum Bulog Sultra untuk mengembangkan Rumah Pangan Kita (RPK) di tingkat kecamatan sebagai upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Subscribe to Rumah Pangan Kita