Skip to main content

Kuliah Umum di UHO, Sekjen PDIP Ingatkan Pentingnya Kecerdasan Geopolitik bagi Mahasiswa

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Mengisi dialog di Universitas Halu Oleo (UHO), Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto memaparkan tentang arti pentingnya pengetahuan geopolitik bagi mahasiswa, Selasa (6/9/2022).

Dalam sajian materinya, Hasto menekankan arti penting ilmu geopolitik bagi mahasiswa hingga akan tercipta kampus yang akan manjadi pusat kemajuan dan ilmu pengetahuan.

Kecakapan geopolitik, papar Hasto, dapat menambah wawasan kebangsaan para pemuda yang dia yakini bisa  menumbuhsuburkan rasa patriotisme.

"Fungs

Kunjungi Sultra, Sekjen PDIP Puji Kepemimpinan LA

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP, Hasto Kristianto melakukan safari politiknya ke Sulawesi Tenggara, Selasa (6/9/2022).

Selain temu kader, di Sultra Hasto diagendakan memberikan kuliah umum di Universitas Halu Oleo (UHO) dan Universitas Sembilanbelas November (USN).

Dalam temu kader di sebuah hotel di Kendari, Hasto memuji kepemimpinan Lukman Abunawas sebagai Ketua PDIP Sultra.

Polemik Muswil KAHMI Sultra, Ketua MW Sebut Ada Arogansi

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Musyawarah Wilayah (Muswil) Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Sulawesi Tenggara berujung polemik.

Pangkal persoalannya adalah kebuntuan dalam memilih sistem kepemimpinan yang diajukan oleh dua kubu calon Ketua KAHMI Sultra.

Kubu Yusmin menghendaki digunakannya sistem kepemimpinan tunggal atau presidensial. Sementara kubu Ruksamin meminta sistem yang digunakan adalah sistem presidium.

ASR Terus Matangkan Persiapan Maju di Pilgub Sultra 2024

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Andi Sumangerukka terus mematangkan persiapannya untuk maju bertarung dalam kontestasi Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sultra yang akan dihelat pada November 2024.

Mantan Panglima Kodam XIV Hasanuddin itu mengatakan jika dirinya saat ini sedang fokus pada tahapan sosialisasi kepada masyarakat di tujuh belas kabupaten kota yang ada di Sultra.

Subscribe to Politik