Skip to main content

Arogansi Karyawan PT Marketindo Selaras, Halangi Jurnalis Liput RDP Konflik Agraria di DPRD Sultra

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Keributan terjadi antara jurnalis dan karyawan perusahaan sawit PT Marketindo Selaras di gedung DPRD Sulawesi Tenggara, Selasa (25/2/2025) siang.

Hal ini terjadi dipicu tindakan sejumlah karyawan PT Marketindo Selaras (terindetifikasi melalui seragam perusahaan yang dikenakan) menghalangi sejumlah wartawan yang hendak meliput rapat dengar pendapat (RDP) antara warga dari delapan desa korban penggusuran paksa dengan pihak perusahaan.

Jurnalis Geruduk Mapolresta Kendari, Kapolresta Minta Maaf

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Puluhan jurnalis melakukan aksi unjuk rasa memprotes tindakan polisi memeriksa jurnalis Tribunnews Sultra (Samsul) dan Simpul Indonesia (Nur Fahriansyah) di depan Mako Polresta Kendari, pada Senin, (24/2/2025) pagi.

Samsul dan Nur Fahriansyah dipaksa menjadi saksi dalam kasus kode etik profesi Polri yang dilakukan Aipda Amiruddin atas dugaan kekerasan seksual terhadap seorang ibu rumah tangga.

Jurnalis Alami Kekerasan dan Intimidasi di Sidang Vonis SYL 

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA -- Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Jakarta mengecam keras terjadinya kekerasan terhadap sejumlah jurnalis oleh sekelompok diduga organisasi masyarakat (ormas) saat meliput sidang vonis terdakwa eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat, Kamis, 11 Juli 2024.

“AJI Jakarta mengecam kekerasan yang dilakukan sejumlah pendukung mantan Mentan SYL terhadap jurnalis,” ujar Ketua AJI Jakarta Irsyan Hasyim di Jakarta, Jumat (12/7/2024).

Irsyan menjelaskan ba

Puluhan Jurnalis Sultra Ikut Uji Kompetensi

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Puluhan anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sulawesi Tenggara mengikuti uji kompetensi wartawan (UKW) yang digelar PWI Pusat bekerjasama dengan PWI Sulawesi Tenggara.

UKW ke-17 ini berlangsung di salah satu hotel di Kendari, Senin (27/5/2024).

Sekretaris Jenderal PWI Pusat Sayid Iskandarsyah mewakili Ketua Umum PWI memberikan apresiasi pada PWI Sulawesi Tenggara yang sudah menyiapkan UKW ke-17 ini hingga bisa dilaksanakan selama dua hari ini.

Satpol PP Sultra Nodai Aksi Damai Forum Jurnalis Kendari

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Aksi demonstrasi damai yang dilakukan Forum Bersama (Forbes) Jurnalis Kendari di Kantor Gubernur Sultra pada Kamis (91/11/2023) siang dibubarkan sejumlah Satpol PP.

Sejumlah petugas Satpol PP yang berusaha mengambil poster tersebut ditolak oleh para jurnalis sehingga terjadi kericuhan. Upaya ini dinilai sebagai upaya mencederai kebebasan berekspresi.

Subscribe to Jurnalis