Skip to main content

Komisioner Petahana KPU Sultra Tak Ada yang Lolos Tes Tertulis dan Tes Psikologi Calon Anggota KPU Sultra

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Tim Seleksi (Timsel) Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulawesi Tenggara mengumumkan hasil tes tertulis dan tes psikologi seleksi anggota KPU Sulawesi Tenggara.

Ketua Timsel KPU Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) Abdul Kadir menjelaskan, hasil nilai yang diperoleh oleh seluruh peserta merupakan nilai yang sudah dihasilkan oleh peserta saat mengikuti tes di Mabes TNI Angkatan Darat.

Kabulkan Gugatan Partai Prima, PN Jakarta Pusat Perintahkan KPU Hentikan dan Ulang Tahapan Pemilu

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA -- Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat (Jakpus) mengabulkan gugatan Partai Rakyat Adil Makmur (Prima) terhadap Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Gugatan perdata dengan nomor registrasi 757/Pdt.G/2022/PN Jkt.Pst itu diketok palu pada Kamis (2/3/2023) oleh Ketua Majelis Hakim T. Oyong dengan Anggota Majelis H. Bakri dan Dominggus Silaban.

Berikut putusan lengkapnya Majelis Hakim:

Dalam Eksepsi

Dianggap Partisan dan Ciptakan Kegaduhan, DKPP Periksa Ketua KPU RI

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA -- Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara Nomor 14-PKE-DKPP/II/2023 di Ruang Sidang DKPP di Jakarta pada Senin (27/2/2023) pukul 13.00 WIB.

Teradu dalam perkara ini adalah Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari yang diadukan oleh Muhammad Fauzan Irvan.

Diduga Loloskan Calon Anggota PPS Tanpa Tes, KPU Kota Kendari Diprotes

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Kendari diduga meloloskan calon anggota panitia pemungutan suara (PPS) tanpa mengikuti tes tertulis atau Computer Assisted Test (CAT).

Calon anggota PPS yang diloloskan itu bernama Akbar, berasal dari Alolama, Kecamatan Mandonga. Akbar diketahui tidak mengikuti tes sesuai jadwal pada, Minggu, 8 Januari 2023 di gedung Pusat Teknologi Informasi Universitas Halu Oleo (UHO).

Serahkan Berkas ke KPU Sultra, Ratna Lada Siap Tampil di Pemilu DPD RI

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Ratna Lada (LD) siap mencalonkan diri menjadi anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI mewakili Sulawesi Tenggara (Sultra) pada pemilu 2024 mendatang.

Bakal calon DPD RI itu membawa dukungan kurang lebih 5.100 KTP dari masyarakat Sulawesi Tenggara yang langsung diserahkan berkas pendaftarannya ke Kantor KPU Sultra di Kota Kendari, Selasa, 29 Desember 2022.

KPU Bombana Bakal Rekrut 539 Petugas PPK dan PPS untuk Pemilu 2024

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Komisi Pemilihan Umum (KPU) KPU Kabupaten Bombana bakal membuka pendaftaran dan merekrut badan adhoc penyelenggara Pemilu di tingkat kecamatan dan desa/kelurahan.

Komisioner KPU Bombana Abdi Mahatma mengatakan, total terdapat 539 orang yang bakal direkrut terdiri atas 110 Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan 429 untuk Panitia Pemungutan Suara (PPS).

Nantinya, mereka akan bekerja membantu KPU melaksanakan tahapan Pemilu di tingkat kecamatan dan desa/kelurahan.

Subscribe to KPU