Skip to main content

Pemerintah Wacanakan Pembukaan Bioskop, dengan Proses Ketat

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Beragam pendapat mengemukakan soal dibuka kembalinya bioskop saat ini terus dikaji pemerintah. Juru Bicara Penanganan Satgas Covid-19 Wiku Adisasmito menerangkan, dalam membuka aktivitas sosial atau ekonomi, harus melalui sejumlah tahapan proses. 

 

"Dimana tahapan pertama adalah tahap prakondisi, kemudian tahap timing, prioritas, melakukan koordinasi pusat dan daerah, serta monitoring dan evaluasi," kata Wiku dalam jumpa pers Update Penanganan Covid-19 di Kantor Presiden, Kamis (27/08/2020). 

 

Sejarah Penggunaan Masker di Dunia

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA – Saat ini masker telah menjadi salah satu kebutuhan setiap orang yang sangat penting keberadaannya. Demi aman dari COVID-19 setiap orang harus menggunakan masker jika hendak berpergian keluar rumah. Sejarah mengatakan masker sudah sedari dulu digunakan masyarakat dunia terlebih ketika menghadapi suatu wabah.

 

4 Pasien Korona di Sultra Meninggal dalam Sehari, Yang Terbaru adalah Dokter

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Gugus Tugas Percepatan Penanganan Wabah COVID-19 Provinsi Sulawesi Tenggara mengonfirmasi adanya satu pasien COVID-19 lagi yang meninggal pada Minggu, 30 Agustus 2020.

 

Menurut Juru Bicara Gugus Tugas, La Ode Rabiul Awal, pasien yang meninggal tersebut adalah seorang dokter gigi bernama Mutmainnah Prianti Hamid (36).

 

"Meninggal pada pukul 17.00 WITA di Rumah Sakit Bahteramas," kata Rabiul.

 

Update COVID-19 30 Agustus 2020: Sultra Bertambah 28 Kasus, 3 Meninggal

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Kasus baru terkonfirmasi positif COVID-19 di wilayah Sulawesi Tenggara per 30 Agustus 2020 bertambah lagi.


Berdasarkan data dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Sulawesi Tenggara, ada 28 kasus positif baru dan tiga orang pasien meninggal pada hari ini. 


Berikut sebaran kasus positif baru di Sultra hingga pukul 18.00 WITA, 30 Agustus 2020:

PKB Serahkan Formulir B.1-KWK ke Rusman - Bahrun dan Aswadi - Fachrul

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) resmi memberikan formulir B.1-KWK kepada pasangan bakal calon LM Rusman Emba-Bachrun Labuta untuk maju di Pilkada Muna dan Aswadi Adam-Fachrul Muhammad di Pilkada Buton Utara, Jumat (28/8).

 

Formulir dalam bentuk B.1-KWK ini ditandatangani oleh Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar dan Sekretaris Jenderal (Sekjen) M Hasanuddin Wahid.

 

Kasus COVID-19 Sultra Bertambah 49 Kasus Positif, 1 Meninggal di Busel

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Kasus baru terkonfirmasi positif COVID-19 di wilayah Sulawesi Tenggara per 28 Agustus 2020 bertambah lagi.

 

Berdasarkan data dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Sulawesi Tenggara, ada 49 kasus positif baru pada hari ini.

 

Berikut sebaran kasus positif baru di Sultra hingga pukul 16.00 WITA, 28 Agustus 2020:

 

Subscribe to COVID-19