Skip to main content

KPK Terima 118 Keluhan dan Aduan Bansos Covid-19 dalam Sepekan Terakhir

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Satu pekan sejak aplikasi JAGA Bansos diluncurkan pada 5 Juni 2020, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menerima 118 keluhan terkait penyaluran bantuan sosial (bansos).

 

"Keluhan yang paling banyak disampaikan adalah pelapor tidak menerima bantuan padahal sudah mendaftar, yaitu 54 laporan," tulis KPK dalam rilis yang diterima media ini pada Sabtu, 6 Juni 2020.

 

Jumlah Pasien COVID-19 yang Sembuh Cenderung Meningkat

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Juru Pemerintah untuk COVID-19 Achmad Yurianto mengatakan bahwa pasien sembuh dari COVID-19 cenderung semakin mengalami peningkatan. Hal tersebut tentunya menjadi hasil patut untuk disyukuri.

 

"Ini yang harus kita syukuri, bahwa sekarang semakin cenderung banyak yang jadi semua semakin sembuh,” kata Yuri dalam keterangan resmi di Media Center Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19, Graha Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Jakarta, Jumat (5/6).

 

Pemerintah Tiongkok Beri Bantuan 1,3 Juta Masker dan 100 Ribu Alat Tes PCR kepada Indonesia

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Pemerintah Indonesia kembali mendapatkan dukungan dari Pemerintah Republik Rakyat Tiongkok untuk penanganan pandemi COVID-19 di tanah air. Pemerintah RRT mengirimkan bantuan alat kesehatan (alkes) dan telah tiba di Indonesia. 

 

Pemerintah Indonesia yang diwakili oleh Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 (GTTPC19) menerima secara simbolis bantuan dari Pemerintah RRT alat kesehatan (alkes) pada hari ini, Jumat (5/6).

 

Pemerintah Umumkan Prakondisi Pembukaan Sembilan Sektor Ekonomi

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Pemerintah Indonesia melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 mengumumkan bahwa tahapan rencana pembukaan sektor ekonomi dan penetapan 102 Kabupaten/Kota untuk melaksanakan program masyarakat produktif dan aman COVID-19 telah dimulai.

 

Dalam hal ini, pelaksanaan dari program tersebut baru berlaku bagi sejumlah daerah yang berada di zona hijau dan tidak terdapat kasus COVID-19, sehingga untuk kemudian dapat diberikan kewenangan untuk memulai pra-kondisi.

 

Update COVID-19 1 Juni, Kasus Positif Bertambah 467

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Pemerintah Indonesia melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 mencatat penambahan kasus terkonfirmasi positif COVID-19 per hari ini Senin (1/6) ada sebanyak 467 sehingga totalnya menjadi 26.940 orang.

 

Kemudian untuk pasien sembuh menjadi 7.637 setelah ada penambahan sebanyak 329 orang. Selanjutnya untuk kasus meninggal bertambah 28 orang sehingga totalnya menjadi 1.641.

 

Rahasia Tung Desem Waringin Sembuh dari COVID-19

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Tung Desem Waringin, motivator dan pakar marketing, ini pernah menjadi penyintas COVID-19. Beberapa upaya ia lakukan hingga akhirnya negatif virus Korona setelah beberapa kali pengujian swab.

 

Tung Desem membagikan 4 resep untuk mengatasi saat didera virus SARS-CoV-2 penyebab COVID-19. Keempat resep ini dapat dilakukan mereka yang terpapar virus Korona dengan mudah. Keempat resep itu yakni melakukan teknik pernapasan binhof, mengkonsumsi virgin coconut oil, air putih dan bergembira.

 

Subscribe to COVID-19