Skip to main content

Susun Kamus, Kantor Bahasa Sultra Inventarisasi Kosakata Bahasa Moronene

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Kantor Bahasa Sulawesi Tenggara (Sultra) memulai sebuah usaha pelestarian Bahasa Moronene dengan melakukan inventarisasi kosakata.

Proyek pengumpulan kosakata ini dimulai sejak awal 2023 dan diperkirakan akan berlangsung hingga akhir tahun ini.

Berdasarkan peta bahasa yang menjadi rujukan mengenai bahasa daerah yang ada di Indonesia, Bahasa Moronene dituturkan oleh masyarakat yang tinggal di Kabupaten Bombana, terutama di Pulau Kabaena.

Subscribe to Moronene