Skip to main content

Terhimpit Ekonomi dan Biaya Sekolah "Online", IRT di Kendari Nekat Jual Shabu

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Terhimpit masalah ekonomi menjadi alasan Nanna binti Daeng Ali (41), seorang ibu rumah tangga (IRT), warga Jalan Lasolo, Kelurahan Sanua, Kecamatan Kendari Barat, Kota Kendari nekat untuk "nyambi" menjadi penjual shabu-shabu.


Hal itu dia lakulan lantaran pekerjaannya sehari-hari sebagai pedagang kentang goreng tak cukup mampu untuk memenuhi kebutuhan ekonomi keluarga dan biaya sekolah anaknya yang di masa pandemi ini harus belajar daring (online).

Subscribe to Sekolah Daring