Skip to main content

Bawaslu - AJI Kendari Kawal Pemilu 2024

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sultra menggandeng Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kendari untuk mewujudkan pemilu 2024 yang berkualitas.

Hal itu ditandai dengan penandatanganan memorandum of understanding (MoU) tentang penguatan pengawasan partisipatif pemilu 2024 yang dilakukan Ketua Bawaslu Sultra Iwan Rompo dan Sekretaris AJI Kendari, Ramadhan di Plaza Inn Kendari, Kamis (13/7/2023).

Pejabat Satpol PP Sultra yang Diduga Aniaya Jurnalis Diadukan ke Polda

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Kasus dugaan kekerasan terhadap jurnalis JPNN di Kendari, Sulawesi Tenggara memasuki babak baru.

Laode Muhammad Deden Saputra, kontributor JPNN wilayah Sultra yang diduga dianiaya resmi mengadukan Kepala Seksi Operasional (Kasi Opsnal) Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Sultra, La Ode Boner ke Polda Sultra.

AJI Kendari Minta Kejaksaan Tuntut Polisi Penganiaya Jurnalis Tempo Dihukum Seberat-beratnya

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kendari menggelar aksi damai di Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tenggara (Sultra), Rabu (1/12/2021).

Aksi ini sebagai bagian dari solidaritas terhadap jurnalis Tempo, Nurhadi yang dianiaya dan kasusnya sedang ditangani oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Timur di Surabaya.

AJI Kendari meminta jaksa untuk menuntut seberat-beratnya dua terdakwa penganinayaan Jurnalis Tempo, Nurhadi, pada sidang dengan agenda tuntutan di Pengadilan Negeri Surabaya.

56 Jurnalis Alami Kekerasan dari Aparat saat Liput Demo Omnibus Law

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia mencatat setidaknya ada 56 jurnalis yang menjadi korban kekerasan saat meliput demonstrasi menolak Undang-undang Cipta Kerja di berbagai daerah sepanjang 7-21 Oktober 2020.

Jumlah ini mengalami peningkatan cukup signifikan dari laporan awal yang disampaikan pada 10 Oktober 2020 yang mencatat ada 28 kasus kekerasan.

Subscribe to Aliansi Jurnalis Independen