Skip to main content

UKT di UHO Tak Naik, Rektor Beberkan Alasannya

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Meski pada akhirnya kebijakan kenaikan besaran uang kuliah tunggal (UKT) di beberapa kampus negeri telah dibatalkan atas intervensi Presiden Joko Widodo, Universitas Halu Oleo (UHO) Kendari ternyata sejak awal tidak berniat menaikkan besaran UKT untuk tahun ajaran 2024/ 2025.

Rektor UHO, Muhamad Zamrun Firihu membeberkan alasan mengapa kampus negeri terbesar di Sulawesi Tenggara itu tak mengambil kebijakan yang membuat gaduh dan meresahkan para "kaum pejuang sarjana" itu.

Kabar Baik untuk Mahasiswa UHO, Masa Bayar UKT Diperpanjang

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Bagi anda mahasiswa Universitas Halu Oleo (UHO), ada kabar baik nih.

Pihak kampus resmi memperpanjang masa bayar Uang Kuliah Tunggal (UKT) semester genap atau 2023.2.

Masa bayar UKT diperpanjang hingga 16 Februari 2024 pukul 23.59 WITA.

Hal itu dikatakan oleh Kepala Bagian (Kabag) Hubungan Masyarakat (Humas) UHO La Ode Abdul Hamdan Hakim, Senin (12/2).

Hamdan mengatakan, perpanjangan masa bayar UKT ini sesuai dengan instruksi Rektor UHO Muhammad Zamrun Firihu.

Subscribe to Uang Kuliah Tunggal