Skip to main content

Kunker ke Polda Sultra, Komisi III DPR RI Serap Aspirasi Minimnya Sarpras

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Komisi III DPR RI melakukan kunjungan kerja ke provinsi Sultra dengan agenda masa persidangan I tahun sidang 2024-2025, Jum'at 6 Desember 2024.

Usai melakukan kunker ke Mapolda Sultra, Ketua Tim Rombongan kunker Rudianto Lallo mengatakan pihaknya menerima beberapa aspirasi terkait minimya sarana dan prasarana penegakan hukum khususnya di Sultra.

Usai menerima aspirasi minimnya fasilitas penegakkan hukum di Sultra, Rudianto Lallo berjanji akan memperjuangkan hal tersebut.

Komisi III DPR RI Kunjungi Polda Sultra, Bahas Penegakan Hukum Korupsi SDA

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) melakukan kunjungan kerja ke Markas Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tenggara (Sultra) pada hari Rabu, 15 Mei 2024.

Kunjungan ini dipimpin oleh Ketua Tim Ahmad Sahroni dan diterima langsung oleh Kapolda Sultra Brigjen Pol Dwi Iriyanto, Wakapolda Brigjen Pol Amur Chandra Juli Buana beserta Pejabat Utama (PJU) Polda Sultra dan jajaran Kapolres.

Subscribe to Komisi III