Skip to main content

Optimalisasi dan Divestasi Aset, PTPN Siap Merger Jadi Supporting Co

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Anak Perusahaan PTPN Group yang akan bergabung ke dalam Sub Holding Supporting Co ternyata berhasil mencetak berbagai prestasi. Pencapaian tersebut tidak hanya peningkatan kinerja keuangan, tapi juga menyasar produktivitas kebun hingga efisiensi pabrik pengolahan.

Kesiapan PTPN yang akan dimerger ke dalam PTPN I guna membangun Sub Holding Suporting Co, seperti PTPN II, PTPN VII, PTPN VIII, PTPN IX, PTPN X, PTPN XI, PTPN XII dan PTPN XIV tercermin dari pencapaian perusahaan di tahun 2022 lalu.

Subscribe to Merger