Skip to main content

Jadi Tersangka Pemalsuan Ijazah, Ini Komentar La Ami

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Kendari, La Ami ditetapkan sebagai tersangka pemalsuan ijazah.

Politisi Partai Nasional Demokrat (Nasdem) itu disangkakan oleh penyidik Satreskrim Polresta Kendari telah memalsukan ijazah Paket C yang ia pakai mendaftar sebagai calon legislatif pada Pemilu 2024 lalu.

Menanggapi hal itu, La Ami dalam wawancaranya dengan Haluanrakyat.com pada Kamis (10/10/2024) malam membantah telah melakukan tindakan pemalsuan dokumen ijazah seperti yang dituduhkan.

Curi Sepeda 23 Kali, Polisi Tangkap "Keluarga Cemara"

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Agak lain tingkah laku S (38), E (36), dan AL (19). Sekeluarga yang merupakan suami, isteri dan anak ini adalah komplotan pencuri spesialis sepeda.

Terakhir, "keluarga cemara" ini mencuri dua unit sepeda milik seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS) bernama Johannes Robert, warga Jalan BTN Tunggala Blok A, Kelurahan Anawai, Kecamatan Wuawua, Kota Kendari.

Kepala Seksi Humas Polresta Kendari IPDA Haridin mengatakan, peristiwa itu terjadi pada Jumat 2 Agustus 2024 lalu.

Pemuda Mabuk di Kendari Keroyok Tamu Hotel hingga Babak Belur

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Tim Buser 77 Satreskrim dan Unit Keamanan Sat Intelkam Polresta Kendari menangkap pelaku pengeroyokan terhadap seorang tamu hotel yang terjadi pada Minggu, 18 Agustus 2024.

Pelaku berinisial MAS (24) dan MAI (24) masing-masing adalah warga Kecamatan Tinanggea, Kabupaten Konawe Selatan. Sementera pelaku lainnya adalah AA (21), warga Jalan Wayong, Kelurahan Tobuuha, Kecamatan Puuwatu, Kota Kendari.

Tekan Angka Pelanggaran dan Kecelakaan Lalulintas, Polresta Kendari Razia Kendaraan

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Dalam rangka Operasi Patuh Anoa 2024, Satuan Lantas Polresta Kendari melaksanakan razia lalu lintas yang intensif.

Operasi ini bertujuan untuk meningkatkan kepatuhan masyarakat terhadap peraturan lalu lintas dan mengurangi pelanggaran serta kecelakaan di jalan raya.

Razia yang dimulai sejak pagi hari ini melibatkan puluhan petugas yang memeriksa berbagai aspek kendaraan, termasuk kelengkapan surat-surat seperti STNK dan SIM, serta kondisi kendaraan.

Geng Motor di Kendari Babak Belur Dihajar Warga

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Tiga orang anggota geng motor di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara babak belur dihajar warga pada Jumat (12/7/2024) dini hari.

Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 03.00 Wita di Jalan Pekuburan, Kelurahan Ponggolaka, Kecamatan Puuwatu, Kota Kendari.

Subscribe to Polresta Kendari