Hugua Turun Gunung Menangkan Rusmin - Senawan di Konsel
HALUANRAKYAT.com, KONSEL – Karena dianggap mampu membawa perubahan dan memajukan daerah, Anggota DPR RI dapil Sulawesi Tenggara, Ir Hugua turun langsung mensosialisasikan bakal calon bupati dan wakil bupati Konawe Selatan, Rusmin Abdul Gani (RAG) – Senawan Silondae (SS) di Kelurahan Lalowaru, Kecamatan Moramo Utara, selasa malam (28/07/2020).
Saat mendampingi pasangan berakronim RAG – SS, Hugua mengajak masyarakat khususnya kaum milenia muda untuk bersama-sama memenangkan pasangan Rusmin – Senawan di pilkada serentak desember mendatang.