Skip to main content

Polda Sultra Limpahkan Lima Tersangka dan Barang Bukti Penambangan Nikel Ilegal di Blok Mandiodo ke Kejaksaan

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Sultra melimpahkan tersangka dan barang bukti perkara tindak pidana di bidang pencegahan dan pemberantasan perusakan hutan yang terjadi di Desa Puuwonua, Kecamatan Andowia, Kabupaten Konawe Utara atau Blok Mandiodo, Senin (20/2/2023).

Kelima tersangka adalah Irwan Suddin, Rustam, Malik, Suryo Hartawan Chandra, dan Christo Julio R.

Remaja di Kendari Nyolong HP Jamaah Masjid, Ternyata Sudah 20 Kali Mencuri dan Tiga Kali Dipenjara

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Tiga kali keluar masuk penjara ternyata tak membuat Sultan (18) jera.

Kali ini ia kembali ditangkap polisi karena kasus yang sama yakni pencurian dengan pemberatan (curat).

Sultan ditangkap setelah kepolisian menerima laporan adanya dua jamaah Masjid An-Nur Putri Tani, Kelurahan Bende, Kecamatan Kadia yang kehilangan ponsel di dalam masjid.

Polda Sultra Tangkap Penyelundup Gas Elpiji Melon Lintas Provinsi

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Petugas dari Subdirektorat I Ditreskirimsus Polda Sultra menangkap seorang pelaku penyelundupan tabung gas elpiji 3 kilogram, Jumat (17/2/2023).

Pelaku bernama Priyono (42), warga Desa Larobende, Kecamatan Andowia, Kabupaten Konawe Utara ditangkap sekitar pukul 03.00 WITA dini hari di Jalan Poros Kendari –Morowali, Desa Tondowatu Kecamatan Bondoala, Kabupaten Konawe.

Napi Rutan Unaaha Bebas Berkeliaran, Karutan Beri Penjelasan

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Seorang narapidana rumah tahanan (Rutan) Kelas IIB Unaaha, Kabupaten Konawe, Provinsi Sulawesi Tenggara dikabarkan bebas berkeliaran.

Informasi ini diungkap Gubernur Lumbung Imformasi Rakyat (LIRA) Sultra pada 15 Januari 2023 lalu. Terdapat napi yang bernama Muhammad Rusmin Liga yang tersangkut kasus tindak pidana penggelapan dan diduga berada di Polda Sultra.

Subscribe to Hukrim