Skip to main content

Kasus COVID-19 Terus Bertambah, Per 21 Juni Menjadi 45.891

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Pemerintah Indonesia melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 (Gugus Tugas Nasional) mencatat penambahan kasus terkonfirmasi positif COVID-19 per hari ini Minggu (21/6) totalnya menjadi 45.891 setelah ada penambahan sebanyak 862 orang. Kemudian untuk pasien sembuh menjadi 18.404 setelah ada penambahan sebanyak 521 orang. Selanjutnya untuk kasus meninggal menjadi 2.465 dengan penambahan 36.

 

Gempa M4,8 Guncang Morowali Sulawesi Tengah

HALUANRAKYAT.com, MOROWALI -  Pada Rabu, 17 Juni 2020 pukul 18.10.23 WIB, wilayah Kabupaten Morowali diguncang gempa tektonik.

 

Hasil analisis BMKG menunjukkan gempabumi ini memiliki parameter update dengan magnitudo  M=4,8. Episenter gempabumi terletak pada koordinat 2,75 LS dan 122,18 BT atau tepatnya berlokasi di laut pada jarak 26 km arah Tenggara Morowali, Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah pada kedalaman 22 km.

 

Unilever Indonesia Bantu 40 Ribu Alat Tes PCR

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA – Gugus Tugas Nasional atau GTPPC19 mendapatkan bantuan dari Unilever Indonesia berupa alat tes PCR. Bantuan tersebut sangat dibutuhkan dalam pengujian sampel swab individu di tengah masih terjadinya penyebaran virus Korona. 

 

TNI AU Rilis Hasil Investigasi Sementara Insiden Jatuhnya Hawk-209

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA - Terkait insiden kecelakaan Pesawat tempur TNI AU jenis Hawk 209 Tail No TT 0209 di dekat Lanud Rusmin Nuryadin Pekanbaru, TNI Angkatan Udara merilis hasil investigasi sementara.

 

Menurut Kadispenau, Marsma TNI Fajar Adriyanto, kecelakaan terjadi saat pesawat akan mendarat kembali dari latihan rutin terjadwal, tepatnya pukul 08.13 WIB tanggal 15 Juni 2020.

 

Subscribe to Nasional