Skip to main content

Cek Plat Nomor dan Pemilik Kendaraan Kini Semakin Mudah dan Cepat, Begini Caranya

HALUANRAKYAT.com, KENDARI --Bagi masyarakat yang ingin mengetahui informasi terkait kendaraan bermotor, seperti pajak dan data pemilik, langkah-langkah cek ini sangat penting. Dengan perkembangan teknologi, proses cek pemilik kendaraan bisa dilakukan dengan cepat.

Melalui metode ini, nomor plat kendaraan akan memberikan akses langsung ke informasi yang dibutuhkan, seperti PKB, kode wilayah, dan informasi lainnya yang berguna bagi pemilik kendaraan.

AJP - ASLI Siapkan Aplikasi "Tarif", Jangkau Seluruh Lapisan Masyarakat, Termasuk Kelompok Difabel

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Debat publik perdana Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) selain membahas penataan kota, ekonomi kerakyatan, dan budaya juga mengulik soal pelayanan publik berbasis teknologi, Rabu (31/10/2024) malam.

Pada momen itu, Pasangan Calon (Paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kendari, Aksan Jaya Putra-Andi Sololipu (AJP-ASLI) mendapatkan giliran menjawab pertanyaan dari panelis debat publik tersebut.

Pemda Mubar Luncurkan Delapan Aplikasi Berbasis Elektonik

HALUANRAKYAT.com, MUBAR -- Pemerintah Daerah Kabupaten Muna Barat resmi memperkenalkan delapan aplikasi berbasis elektronik kepada para abdi negara di lingkup Pemda Mubar, Senin (12/12/2022).

Kedelapan aplikasi itu di antaranya Daftar Hadir Elektronik (DHE). DHE bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan ASN dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Subscribe to Aplikasi