Skip to main content

Jelang Porprov, Perserosi Muna Matangkan Persiapan

HALUANRAKYAT.com, MUNA - Menjelang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sultra 2022 di Baubau dan Buton Tahun, Persatuan Sepatu Roda (Perserosi) Muna mulai memunculkan atlet - atletnya.

Di bawah kepemimpinan Harlin Perserosi, tak tanggung-tanggung, Kabupaten Muna memasang target tiga medali emas.

"Kebetulan Muna baru pertama tampil dia ajang bergengsi ini, jangan terlalu banyak manargetkan emas. Sekarang masih fokus melatih atlet untuk persiapan pertandingan," kata Harlin, Senin (30/10/2022).

SMAN 1 Kusambi Gelar Diseminasi Inovasi Pembelajaran Berbasis TIK

HALUANRAKYAT.com, MUBAR -- SMA Negeri 1 Kusambi melaksanakan kegiatan Diseminasi tentang inovasi pembelajaran berbasis teknologi informasi dan komunikasi (TIK)  bersama rumah belajar mewujudkan merdeka belajar, Kamis (27/10/2022).

Kegiatan ini diikuti oleh seluruh SD, SMP, dan SMA se-Kecamatan Kusambi dan Napanokusambi, Kabupaten Muna Barat.

Sarman sebagai pemateri diseminasi menjelaskan tentang berbagi dan berkolaborasi tentang inovasi pembelajaran dibidang TIK.

Telkomsel Hadirkan Halo+, Paket Lengkap Telepon, SMS dan Internetan

HALUANRAKYAT.com, JAKARTA – Telkomsel konsisten mengimplementasikan komitmennya dalam mengedepankan prinsip customer centric dalam setiap inovasi produk dan layanan terdepan, yang kali ini diwujudkan dengan menghadirkan Paket Halo+ (baca: Halo Plus) untuk seluruh pelanggan setia layanan pascabayar Telkomsel Halo (non-pelanggan segmen enterprise/korporasi).

KPA-LH Zenith SCA Kendari Tanam Seribu Bibit Mangrove di Konsel

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Kelompok Pecinta Alam dan Lingkungan Hidup (KPA-LH) Zenith Sulawesi Cinta Alam Kendari, melakukan penanaman Mangrove untuk pemulihan ekosistem dan mitigasi lingkungan di Teluk Kolono Desa Ngapawali Kecamatan Kolono Timur, Kabupaten Konawe Selatan, Sultra.

Kegiatan penanaman tersebut melibatkan  sebanyak tiga puluh orang anggota Zenith Sulawesi Cinta Alam Kendari dibantu warga dan karang taruna setempat.

Dosen dan Mahasiswa KKN UHO Sosialisasi ke Sekolah di Zona Rawan Bencana, Dorong Mitigasi Kebencanaan Sejak Dini

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Dosen dan mahasiswa Jurusan Geografi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Halu Oleo (UHO) melaksanakan pengabdian masyarakat terintegrasi kuliah kerja nyata (KKN).

Sebulan terlaksana, kegiatan yang diikuti lima belas mahasiswa dan lima orang dosen ini berakhir pada 12 September 2022. Kegiatan ini mengambil tema penerapan pendidikan mitigasi kebencanaan dengan sasaran kerja adalah civitas akademika di SMA Negeri 9 Kendari.

Atlet Binaraga Sparko Rajai Kejuaraan Binaraga & Fitness Indonesia

HALUANRAKYAT.com, KOLAKA - Atlet Fitness Center Sparko Indonesia sukses menyapu bersih gelar juara di kejuaraan terbuka Binaraga & Fitness Indonesia yang dihelat di Kolaka, Sulawesi Tenggara.

Atlet Sparko meraih kategori Man fitness pemula, man sprot physic, man atletic physic profesional.

Gelar juara 3 di sektor Man fitness pemula jadi milik Asbar yang merangkak dari babak kualifikasi sukses menembus babak final hingga menyabet gelar juara.

Subscribe to Lifestyle