Skip to main content
BMKG

Prakiraan Cuaca Sulawesi Tenggara 15 Juni 2021, Waspadai Badai Guntur

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kendari merilis prakiraan cuaca tanggal 15 Juni 2021.

Berikut prakiraan cuaca tanggal 15 Juni 2021 untuk wilayah Sulawesi Tenggara.

Pagi hari : Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Wakatobi dan Konawe Utara

Siang dan sore hari : Berpotensi Hujan disertai Badai Guntur di wilayah Kolaka Timur dan Konawe. Berpotensi Hujan Ringan Buton Selatan, Buton Tengah, Muna, Baubau, Konawe Utara, dan Buton.

Malam hari : Umumnya Wilayah Sulawesi Tenggara Cerah Hingga Berawan. 

Dini hari : Berpotensi Hujan Ringan di wilayah Buton Selatan, Konawe Utara, Buton.
                                            
- Suhu Udara : 23 - 33°C
- Kelembaban udara : 65 - 95 %
- Angin : Timur - Selatan / 2 - 30 km/jam

Peringatan Dini : Berpotensi Hujan disertai Badai Guntur pada Siang Hari di wilayah Kolaka Timur dan Konawe.

Add new comment

Plain text

  • No HTML tags allowed.
  • Lines and paragraphs break automatically.
  • Web page addresses and email addresses turn into links automatically.