Skip to main content

Kambose, Olahan Jagung yang Istimewa

HALUANRAKYAT.com, MUNA -- Salah satu kuliner khas Pulau Muna yang patut dijajal para rekan Traveler yaitu kambose atau kambuse, berasal dari bahasa Muna yang artinya jagung tua yang sudah dipisahkan dari kulitnya terus dibuka tongkolnya.

Merupakan salah satu jenis makanan non beras bersumber dari tanaman yang  tumbuh subur di tanah Muna.

Makanan tradisional ini terbuat dari jagung putih atau jagung kuning yang merupakan hasil pertanian masyarakat Muna.

Hadapi Perubahan Iklim, Distanak Pemprov Sultra Bersama Dinas Pertanian se-Sultra Terus Dampingi Petani

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Dinas Tenaman Pangan dan Peternakan (Distanak) Provinsi Bersama Dinas Pertanian se-Sultra terus mendampingi petani di tengah Dampak Perubahan Iklim (DPI) Banjir yang melanda Bumi Anoa.

Dampak Perubahan Iklim (DPI) yang menyebabkan banjir menjadi masalah yang menimpa beberapa lokasi persawahan di Provinsi Sulawesi Tenggara.

Kepala Distanak Provinsi Sultra, La Ode Muhammad Rusdin Jaya, mengatakan, adanya banjir ini dapat memberikan pengaruh terhadap pola tanam dan biaya produksi pertanian sehingga berimbas kepada hasil pertani

Perusahaan Naungan Kadin Sultra Ekspor Puluhan Ton Jagung

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - CV Best Farmer Indonesia yang dipimpin oleh Steven Stenly melakukan ekspor jagung dari Pelabuhan Kendari, Kamis (21/7/2022).

Perusahaan yang berada di bawah naungan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Sulawesi Tenggara itu mengirim dua kontainer jagung dengan berat total kurang lebih lima puluh ton.

"Hari ini kami melakukan pengiriman jagung sebanyak dua kontainer dengan berat masing-masing sebesar 24,2 ton," ujar Steven.

Subscribe to Jagung