Skip to main content

Laskar Prabowo 08 Dideklarasikan di Kendari, Target Menang Pilpres Satu Putaran

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Deklarasi dan pengukuhan relawan Laskar Prabowo 08 di Sultra dihadiri ribuan masyarakat Kota Kendari, Minggu 26 November 2023.

Kegiatan yang dilaksanakan di lapangan Eks MTQ Kota Kendari itu dimeriahkan dengan artis ibukota Fildan dan Risma Aw Aw serta beragam hadiah menarik.

Ketua Laskar Prabowo 08 Sultra, Yusuf Tawulo mengatakan agenda hari ini pelantikan pengurus dirangkaikan dengan deklarasi.

Abdurrahman Saleh Didapuk Jadi Ketua Tim Kampanye Prabowo - Gibran di Sultra

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Ketua Partai Amanat Nasional (PAN) Sulawesi Tenggara Abdurrahman Saleh didapuk menjadi Ketua Tim Kampanye Daerah (TDK) Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka di Sulawesi Tenggara.

Ketua Komite Pemenangan Pemilu Wilayah (KPPW Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PAN Sultra, Sukarman AK yang dihubungi awak media pada Selasa (21/11/2023) membenarkan informasi tersebut.

Ribuan Warga Sultra Meriahkan Deklarasi Baret Prabowo - Gibran

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Ribuan masyarakat Sulawesi Tenggara memadati alun-alun Tugu Religi, Kota Kendari, pada Sabtu (18/11/2023).

Mereka menghadiri Deklarasi Barisan Relawan Tangguh (Baret) Prabowo – Gibran Sulawesi Tenggara (Sultra) untuk memenangkan pasangan calon presiden (Capres) dan calon wakil presiden (Cawapres) nomor urut 2, Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka pada Pilpres 2024.

Demokrat Muna Siap Menangkan Prabowo Subiyanto di Pilpres 2024

HALUANRAKYAT.com, MUNA - Kamis (21/9/2023) dalam Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Demokrat di Jakarta Convention Center, Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) secara resmi dan terbuka mendeklarasikan dukungan kepada Prabowo Subianto sebagai calon presiden dalam Pemilu 2024.

Deklarasi itu diikuti seluruh pengurus Partai Demokrat seluruh Indonesia, termasuk Ketua Dewan Pengurus Cabang (DPC) Kabupaten Muna Awal Jaya Bolombo (AJB) ikut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut.

Subscribe to Prabowo Subiyanto