Skip to main content

ASR - Hugua Janji Majukan Sektor Pariwisata Kabupaten Muna

HALUANRAKYAT.com, MUNA -- Kampanye terbatas pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) nomor urut dua, Andi Sumangerukka (ASR)-Hugua berakhir di Kecamatan Katobu, Kabupaten Muna, Sabtu (16/11/2024). 

Kedatangan paslon nomor urut dua yang diwakili Hugua disambut hangat oleh ribuan simpatisan dan relawan. 

Hugua mengatakan bahwa Kabupaten Muna merupakan salah satu wilayah kepulauan di Sultra yang memiliki keindahan pariwisata. Jika dikelolah dengan baik, maka akan meningkatkan perekonomian masyarakat. 

Topa, Sejuknya Kolam Alami

HALUANRAKYAT.com, MUNA -- Terletak di Desa Labone, Kecamatan Lasalepa,Kabupaten Muna. Lokasinya cukup strategis, berada sekitar 50 meter dari jalan poros Raha-Tampo.

Jarak dari Raha, Ibukota Kabupaten Muna hanya sekitar 15-an kilometer dengan waktu tempuh sekitar 20 menit menggunakan kendaraan roda dua atau roda empat.

Katumbu, Sajian Legit Nan Lestari

HALUANRAKYAT.com, MUNA -- Katumbu adalah makanan berbahan dasar jagung biasanya dibuat saat panen jagung tiba, yang merupakan kuliner khas masyarakat Kabupaten Muna, Provinsi Sulawesi Tenggara.

Menggunakan jagung yang sudah tua tapi baru dipanen, bila menggunakan jagung yang sudah lama dipanen atau apalagi kalau sempat disimpan di lumbung, cita rasanya akan berbeda.

Subscribe to Pariwisata