Skip to main content

Optimalisasi Pajak Sarang Burung Walet, Peneliti FH USN Kolaka Soroti Pentingnya Regulatory Impact Assessment

HALUANRAKYAT.com, KOLAKA -- Tim peneliti dari Fakultas Hukum Universitas Sembilanbelas November (USN) Kolaka memberikan rekomendasi strategis terkait pengaturan pajak sarang burung walet di Kabupaten Kolaka.

Dalam hasil penelitian yang dipublikasikan baru-baru ini, tim peneliti menyarankan penerapan metode Regulatory Impact Assessment (RIA) sebagai pendekatan inovatif untuk memastikan kebijakan pungutan pajak sarang burung walet agar dapat lebih efektif, transparan, dan berkeadilan.

Pemda Mubar Godok Perda Perlindungan Hutan Kawasan Mata Air

HALUANRAKYAT.com, MUBAR -- Sebagai daerah yang memiliki persediaan air cukup melimpah serta menjadi penopang sumber air di sebagian wilayah Muna Barat, Penjabat Bupati Bahri meminta agar kawasan mata air wajib dijaga sebagai upaya dalam mempertahankan ketersediaan air bagi keberlangsungan hidup di masa depan.

Subscribe to Peraturan Daerah