Skip to main content

ESI Sukses Gelar Cabor E-Sport di Porprov Sultra XIV 2022, Kota Kendari Juara Umum

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XIV Sultra tahun 2022 telah resmi dibuka dengan meriah pada 26 November 2022 di Kabupaten Buton.

Sebanyak 39 Cabang Olahraga (Cabor) terdaftar dalam multi event olahraga terbesar di Provinsi Sulawesi Tenggara tersebut. Salah satunya adalah Cabor E-Sport yang dilaksanakan pada 28 hingga 30 November 2022 di Gedung Arasalana, Kota Baubau.

Dua Atlet E-sport asal Sultra Berjuang Harumkan Nama Indonesia di SEA Games Vietnam

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Dua atlet e-sport asal Sulawesi Tenggara (Sultra) Muhammad Fikri Alief alias Reva dan Rafli Aidil Fitrah alias Api mewakili Indonesia dalam ajang South East Asian Games (SEA Games) Vietnam 2021.

Keduanya akan bertanding di cabang olahraga e-sports Free Fire di Vietnam. Mereka bersama kontingen e-sports yang lain akan bertanding pada tanggal 13 dan 15 Mei 2022. Sebelumnya, mereka telah menjalani Pelatnas pada awal tahun 2022.

Sang Juara E-Sport PON Papua Tiba Kembali di Bumi Anoa

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Tim E-Sport Free Fire Sulawesi Tenggara yang berhasil menjadi jawara pada perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021 kembali ke Bumi Anoa. 

Mereka tiba di Bandar Udara (Bandara) Haluoleo, Konawe Selatan pada Selasa (28/9/2021) malam dengan menggunakan maskapai penerbangan Citilink. 

Sesampainya di terminal kedatangan, para atlet dan ofisial tim disambut oleh Ketua Umum E-Sport Indonesia (ESI) Sultra, Brigjen TNI Raden Toto Oktaviana. 

Mereka disambut dengan penuh hangat

Luar Biasa, Sultra Raih Medali Emas E-Sport di PON Papua

HALUANRAKYAT.com, JAYAPURA - Sulawesi Tenggara berhasil mendapatkan medali emas dalam Eksibisi e-Sports Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021 dengan nomor pertandingan Free Fire. 

Pertandingan Grand Final Free Fire yang diikuti 12 provinsi terbaik saling berebut poin dalam Matchs Day 1 dan Matchs Day 2.

Singkirkan DIY dan Bali, Tim e-Sport Sultra Melaju ke PON Papua

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Tim e-sport Sulawesi Tenggara dari kategori Free Fire berhasil melaju ke putaran final Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua. 

Kepastian ini didapatkan usai Tim Free Fire Sultra berhasil menyisihkan tujuh tim dari provinsi lainnya, termasuk Daerah Istimewa Yogyakarta dan Bali di babak Pra-PON pada Sabtu, 11 September 2021 kemarin. 

"Kita di grup A bisa menang. Kita bersyukur bisa nomor 1. Bahkan, DKI masih di bawah kita.

Subscribe to E-sport