Skip to main content

Danposal Kolaka Dituding Salahgunakan Wewenang

HALUANRAKYAT.com, KOLUT -- Komandan Pos TNI Angkatan Laut (Danposal) Kolaka Letda Mohammad Sagidung dituding telah melakukan penyalahgunaan wewenang.

Pasalnya, Posal Kolaka dituding telah melakukan penangkapan kapal tongkang TB Bintang Arjuna 09/ BG KSD 98 yang sementara melakukan pengisian kargo milik PT Haluang Samudra Indonesia di Jetty PT Kasmar Tiar Raya pada Jumat, 20 September 2024.

Pemilik kargo, Yaomi mengatakan, tudingan itu diperkuat dengan adanya Berita Acara yang ditandatangani oleh Danposal Kolaka Letda Mohammad Sagidung.

DPRD Sultra Minta TNI AL Terbuka soal Penangkapan Tiga Tongkang Pemuat Ore Nikel

HALUANRAKYAT.com, KENDARI – Penangkapan tiga kapal tongkang pemuat ore nikel oleh jajaran Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Kendari beberapa waktu menuai polemik.

DPRD Sultra turut bersuara memberikan tanggapannya atas penangkapan tiga tongkang itu.

Wakil Ketua Komisi III DPRD Sultra Aksan Jaya Putra (AJP) mengatakan, Lanal Kendari harusnya terbuka soal penangkapan ketiga tongkang yang bermuatan ore Nikel tersebut.

Polairud Polda Sultra Tahan Kapal Tongkang yang Tabrak Nelayan hingga Tewas

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Kapal tongkang dan tugboat yang menabrak nelayan hingga tewas di Selat Tobea, Konawe Selatan kini ditahan di Mako Polairud Polda Sultra. 

Selain itu, Ditpolairud Polda Sultra juga mengamankan nahkoda dan awak kapal untuk dimintai keterengan terkait hal ini. 

Kapal tongkat Syukur 23 dan Tugboat TB Syukur 29 tersebut telah menabrak sebuah perahu nelayan yang mengakibatkan meninggalnya seorang nelayan. 

Kasubdit Gakkum Ditpolairud Polda Sultra, AKBP Ruly Indra Wijayanto mengatakan bahw

Subscribe to Tongkang