HALUANRAKYAT.com, JAYAPURA - Baku tembak antara prajurit TNI AD dengan gerombolan kelompok kriminal bersenjata (KKB) kembali terjadi pada Kamis (26/11/2020).
Tiga prajurit TNI dilaporkan terluka pasca kontak tembak yang pecah di Distrik Kenyam, Kabupaten Nduga, Papua sekitar pukul 15.15 WIT itu.
HALUANRAKYAT.com, JAYAPURA - Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua kembali berulah. Kali ini korbannya warga sipil asli Papua.
Penembakan kali ini diduga dilakukan oleh KKB terhadap dua warga asli Papua, di Distrik Sinak menuju Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua, Jumat (20/11/2020).
"Korban Amanus Murib kondisi kritis sementara Atanius Murib meninggal dunia," kata Kepala Penerangan (Kapen) Komando Gabumgan Wilayah Pertahanan (Kogabwilhan) III, Kolonel Czi IGN Suriastawa.
HALUANRAKYAT.com, JAYAPURA - Sebuah peristiwa baku tembak terjadi antara prajurit TNI Angkatan Darat dengan kelompok kriminal separaris bersenjata (KKSB) di Kabupaten Intan Jaya, Papua pada Jumat (6/11/2020).
Baku tembak terjadi antara pasukan Yonif Raider 400/Banteng Raider dengan KKSB di sekitaran Kampung Titigi, Distrik Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, sekitar pukul 13.10 WIT.
HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Guna mengasah kemampuan individu dan tim, klub sepakbola Jurnalis Kendari Football Club (JKFC) melakukan uji tanding melawan PS Perwira Yonif 725 Woroagi, Sabtu, 22 Agustus 2020.
Dalam partai persahabatan yang dihelat di Lapangan Sepakbola Mako Yonif 725 Woroagi, Kecamatan Ranomeeto, Konawe Selatan itu, tim JKFC memetik pelajaran yang sangat berharga.