Skip to main content

Kades di Konsel Gelapkan Dana Kompensasi Pertambangan

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Proses hukum terhadap Kepala Desa Laonti, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel) inisial SU, memasuki babak baru.

Setelah dinyatakan lengkap (P-21), berkas perkara dugaan penggelapan dana dampak dari PT NDJ senilai Rp21 juta, kini resmi dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Konsel. Perwakilan dari Kejari Konsel menerima Tahap 2 tersangka dan barang bukti di Kejari Kendari.

Tanahnya Dirampas Perusahaan Tambang, Kakek di Konsel Minta Pertolongan Presiden Prabowo

HALUANRAKYAT.com, KONSEL - Seorang kakek di Desa Lawisata, Kecamatan Laonti, Kabupaten Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara mengadang alat berat perusahaan tambang nikel CV Nusantara Daya Jaya (NDJ) dan PT Gerbang Multi Sejahtera (GMS).

Kakek bernama Asmara ini nekat tiduran di bawah truk besar sebagai bentuk perlawanan perampasan lahan istrinya Sunaya. Pasalnya, lahan tersebut telah dimenangkan Sunaya lewat putusan Pengadilan Negeri Andoolo pada Desember 2024 lalu.

Aktivitas Pertambangan di Pu'ununu Kabaena Abaikan Lingkungan

HALUANRAKYAT.com, BOMBANA -- Aliansi Masyarakat Pemerhati Lingkungan dan Kehutan (AMPLK) Sultra menyoroti aktivitas PT Tambang Bumi Sulawesi (TBS) di Desa Pu'ununu, Kecamatan Kabaena Selatan, Kabupaten Bombana.

Pasalnya, akibat aktivitas perusahaan tersebut, menurut Ketua AMPLK Sultra Ibrahim, aliran kali dan pesisir pantai menjadi keruh dan tercemar.

ASR - Hugua: Edukasi, Transparansi, Penghormatan terhadap HAM Kunci Utama Pengelolaan SDA

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Calon Wakil Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) nomor urut 2, Hugua menegaskan langkah-langkah strategis yang akan ditempuh dalam menangani masalah pertambangan di Sultra jika dirinya bersama Andi Sumangerukka (ASR) terpilih dalam Pilkada mendatang.

Hal ini disampaikan Hugua pada sesi kedua debat Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sultra yang digelar di salah satu hotel di Kendari, Sabtu malam (23/11/2024).

Subscribe to Pertambangan