Skip to main content

Tuding Kades Salah Gunakan Wewenang, Warga Desa Demo

HALUANRAKYAT.com, KONSEL -- Puluhan warga Desa Tambolosu, Kecamatan Laonti, Kabupaten Konawe Selata berunjuk rasa di kantor Dinas Pemberdayaan Masyarakat Konawe Selatan, Kamis 2 Mei 2024.

Aksi unjuk rasa yang dipelopori oleh Jaringan Advokasi Hukum dan Lingkungan Indonesia (Jari Ahli) ini terkait dugaan penyalahgunaan wewenang jabatan tugas dan tanggung jawab sebagai Kades Tambolosu.

Polisi Terlibat Kasus Penembakan Nelayan Laonti Disanksi, Satu Dipecat

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Dua anggota Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tenggara (Sultra) kena sanksi kode etik.

Pemberian sanksi tersebut, buntut dari kasus penembakan di Laonti, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel), yang menyebabkan dua nelayan meninggal dunia dan dua lainnya terluka tembak.

Kepala Bidang (Kabid) Profesi dan Pengamanan (Propam) Polda Sultra, Kombes Pol Mochammad Sholeh membenarkan perihal pemberian sanksi terhadap dua anggota yang bertugas di Polairud Polda Sultra.

Kasus Penembakan Nelayan Konsel, Ini Pernyataan Kompolnas

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) menyatakan sangat menyesalkan dan turut berduka cita atas meninggalnya dua orang nelayan Desa Cempedak, Kecamatan Laonti, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel) yang diduga akibat tembakan anggota Polairud Polda Sulawesi Tenggara.

Komisioner Kompolnas Poengky Indarti mendorong pemeriksaan oleh Bidang Propam Polda Sultra dapat dilakukan secara simultan dengan pemeriksaan Direktorat Reskrimum Polda Sultra.

Polda Sultra Sebut Empat Nelayan yang Ditembak adalah Terduga Pelaku Bom Ikan

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara (Polda Sultra) membeberkan kronologi penembakan terhadap empat nelayan Desa Cempedak, Kecamatan Laonti, Kabupaten Konawe Selatan.

Berdasarkan keterangan personel Direktorat Polisi Perairan dan Udara (Polariud) yang melakukan patroli dan menembak, empat nelayan itu merupakan target operasi dalam kasus dugaan illegal fishing atau bom ikan.

Dua Polisi Ditahan, Polda Sultra Janji Transparan Ungkap Kasus Penembakan Nelayan Konsel

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara (Sultra) berjanji akan transparan dalam menangani dan mengungkap kasus penembakan terhadap empat nelayan Perairan Desa Cempedak, Kecamatan Laonti, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel).

Bidang Profesi dan Pengamanan (Bidpropam) telah memeriksa sembilan saksi dan menahan dua orang anggota Direktorat Polisi Perairan dan Udara (Polairud) terkait penembakan yang menewaskan dua orang dan melukai dua lainnya.

Subscribe to Laonti