Skip to main content

BPOM Kendari Temukan Hampir 200 Item Produk Tak Penuhi Ketentuan

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Kendari menemukan sejumlah produk sudah tidak layak edar jelang Natal dan Tahun Baru 2024.

Kepala BPOM Kendari, Riyanto kepada sejumlah rekan media, Rabu (27/12/2023) mengatakan, sebanyak 197 item produk tidak memenuhi ketentuan ditemukan oleh pihaknya sepanjang tahun 2023.

Pangdam Hasanuddin Resmikan Barak Siaga Korem 143/HO

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Totok Imam Santoso meresmikan Barak Koridor di Markas Komando Resor Militer (Korem) 143 Haluoleo Kendari pada Kamis (21/12/2023).

"Korem ini kan salah satu yang masuk di kodam yang memiliki batalion dengan tanggung jawab yang berat dan wilayah luas sehingga didirikan barak ini", ungkapnya.

Menurutnya, pembangunan Barak Koridor ini cukup bagus sebab, anggota yang baru masuk tidak tinggal di dalam namun kebanyakan pulang.

KSOP Kendari Buka Posko Terpadu Jelang Nataru

HALUANRAKYAT.com, KENDARI -- Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas II Kendari melaksanakan upacara pembukaan posko terpadu penyelenggaraan angkutan laut Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 bertempat di Halaman Kantor KSOP Kendari pada, Senin 18 Desember 2023.

Kasi Lala KSOP Kelas II Kendari La Ode Mustafa saat memimpin upacara menyampaikan sambutan dan amanat Dirjen Hubungan Laut, Captain Antoni Arif Priadi.

Subscribe to Metro