Skip to main content

Anaknya Bakal Nyalon Walikota Kendari, Surunuddin Ingatkan Hal Ini

HALUANRAKYAT.com, KONSEL - Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Tenggara, Aksan Jaya Putra diwacanakan bakal mencalonkan diri menjadi Walikota Kendari pada 2024 mendatang.

Aksan Jaya Putra atau dikenal juga dengan sapaan akrabnya AJP saat ini tengah getol melakukan sosialisasi di Kota Kendari. Dengan baliho yang hampir semua disudut Kota Kendari telah terpampang.

Tingkatkan Produktivitas Pertanian Padi, Pemkab Konsel Dukung Pengembangan Pupuk Regen

HALUANRAKYAT.com, KONAWE SELATAN - Bertempat di desa Masagena Kecamatan Konda Kabupaten Konawe Selatan (Konsel) panen perdana padi sawah organik hasil dari aplikasi pupuk organik Regen.

Kegiatan panen perdana ini dihadiri lansung oleh Bupati Konsel Surunuddin Dangga bersama Bupati Bombana Tafdil, serta anggota DPRD Sultra Aksan Jaya Putra dan tak ketinggalan Plt Sekda Konsel Siti Chadijah serta sejumlah OPD lainnya.

Bawa Busur dan Sajam, Pemuda asal Konsel Ditangkap Polisi

HALUANRAKYAT.com, KENDARI - Aparat Polsek Konda Polresta Kendari mengamankan seorang remaja, inisial MS (18 Tahun) warga Desa Lamomea Kecamatan Konda, Kabupaten Konawe Selatan (Konsel), yang diduga membawa dan memiliki senjata tajam berupa badik penusuk dan tiga buah mata busur beserta alat pelontarnya yakni ketapel.

Miris, Guru Honorer di Konsel Dikeroyok Siswa dan Keluarganya

HALUANRAKYAT.com, KONSEL - Seorang guru honorer di SMP Negeri 6 Konawe Selatan (Konsel) bernama Jasman dikeroyok siswa dan keluarganya.

Pengeroyokan itu terjadi di sebuah tempat wisata kolam renang di Desa Sangisangi, Kecamatan Palangga, pada Sabtu, 19 Maret 2022, sekitar pukul 11.00 WITA.

Kasi Humas Polres Konsel, AKP Muslimin membenarkan peristiwa tersebut saat dikonfirmasi, Senin (21/3).

"Ya, benar. Kasusnya ditangani oleh Polsek Palangga," kata AKP Muslimin.

Figur ASR Diperkenalkan ke Masyarakat Laeya Konsel

HALUANRAKYAT.com, KONSEL - Relawan Aku Sahabat Rakyat (ASR) Kabupaten Konawe Selatan (Konsel), intens melakukan sosialisasi kesiapan Andi Sumangerukka sebagai calon Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) pada Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024 mendatang.

Sosialisasi itu dilakukan di Desa Anggoroboti, Kecamatan Laeya, Minggu (6/2/2022).

Ketua relawan ASR Konsel Ardan Setyadi mengatakan, relawan ASR konsel melakukan sosialisasi figur Andi Sumangerukka serta mendengarkan keinginan masyarakat di Desa Anggoroboti.

Relawan ASR Konsel Sowan ke Tokoh Masyarakat

HALUANRAKYAT.com, KONSEL - Para ibu-ibu rumah tangga dan tokoh masyarakat di Kelurahan Ambolodangge, Kecamatan Laeya, menjadi sasaran sosialisasi Relawan ASR Kabupaten Konawe Selatan, Jumat (21/1/2022).

Ketua Relawan ASR Kabupaten Konawe Selatan, Ardan Setiyadi mengatakan, pihaknya masif melakukan sosialisasi terhadap figur Ketua Dewan Pembina ASR Mayjen TNI Purn Andi Sumangerukka sebagai calon Gubernur Sultra periode 2024-2029 mendatang.

“Pada kegiatan ini beberapa tokoh masyarakat ingin lebih jauh mengenal sosok Andi Sumangerukka, relawan mencoba meng

Subscribe to Konsel